Selasa, 19 Maret 2013

Cara Menambahkan Tombol Follow dan Dashboard Pada Blog

Oke, kali ini Buku Online akan berbagi tips tentang cara menambah tombol Follow pada blog sobat, jadi pengunjung lebih mudah untuk follow blog sobat. Ini contoh tombolnya.














 
Nah, ini dia caranya.
  • Login Ke Dasbor
  • Tata Letak >> Tambah Gatget >> HTML/Java Script
  • Masukkan kode di bawah ini


<div style="position: fixed; top: 5px; right: 93px;"><a class="linkopacity" href="http://www.blogger.com/follow-blog.g?blogID=6901660206395808787" target="_blank" rel="nofollow" title="Follow" imageanchor="1"style="margin-left: 1em; margin-right: 1em;"><img src="http://3.bp.blogspot.com/-feYAFwQF-GM/TtOSBVXcMmI/AAAAAAAAHvk/GH1PZPVvU7c/follow.png" border="0" /></a><div style="display:scroll;position:fixed; top:5px; right:5px;"><a class="linkopacity" href="http://asharemore.blogspot.com//" target="_blank" rel="nofollow" title="Dashboard" imageanchor="1" style="margin-left: 1em; margin-right: 1em;"><img border="0" src="http://4.bp.blogspot.com/-N61PPu_1haE/TtOSBZgZikI/AAAAAAAAHvc/vIEC_dYpIVo/dashboard.png" /></a></div></div>

Catatan :
Ganti yg berwarna biru dengan ID blog sobat dan ganti yang berwarna kuning dengan URL blog sobat.

Cara Mengetahui ID Blog :
Jika sobat sedang Berapa di Dashboard blog sobat, pasti akan ada tulisan seperti gambar di bawah.

ID blog sobat adalah di temapat yang ditandai pada gambar.
  • Simpan dan lihat hasilnya.
Nah, itu dulu yang Buku Online dapat sampaikan, semoga beramanfaat dan selamat mencoba :)

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan dikomentari......